Kamis, 15 Maret 2012

Pola Asuh Orang Tua Menentukan Pribadi Anak" Kita


Memahami si Buah Hati Yuuuk,..

Jika anak dibesarkan dg CELAAN, maka ia belajar MEMAKI
Jika anak dibesarkan dg PERMUSUHAN , maka ia belajar BERKELAHI
Jika anak dibesarkan dg CEMOHAN, maka ia belajar RENDAH DIRI
Jika anak dibesarkan dg PENGHINAAN, maka ia belajar MENYESALI DIRI
Jika anak dibesarkan dg TOLERANSI, maka ia belajar MENAHAN DIRI
Jika anak dibesarkan dg MOTIVASI, maka ia belajar PERCAYA DIRI
Jika anak dinesarkan dg PUJIAN, maka ia belajar MENGHARGAI
Jika anak dibesarkan dg SEBAIK-BAIK PERLAKUAN, maka ia belajar KEADILAN
Jika anak dibesarkan dg RASA AMAN, maka ia belajar MENARUH KEPERCAYAAN
Jika anak dibesarkan dg KASIH SAYANG, maka ia belajar MENEMUKAN CINTA
Jika anak dibesarkan dg PERSAHABATAN, maka ia belajar DALAM KEHIDUPAN

" Sesungguhnya setiap anak itu dilahirkan dalam keadaan fitrah (suci), orang tuanyalah yang akan menjadikan anaknya tersebut Yahudi, Nasrani ataupun Majusi"

"Anak akan tumbuh pada apa yang dibiasakan ayahnya,
ia tidak dapat tunduk dengan akal tetapi kebiasaanlah yang dapat menundukkannya"


Tidak ada komentar:

Posting Komentar